Program Kerja Divisi Humas. JEMARI 12/06/2021

 "JEMARI"

12 Juni 2021

Alhamdulillah telah terlaksana Program Kerja Divisi Humas yaitu JEMARI pada, Sabtu 12 Juni 2021. 

Tau gak apa itu jemari?

Jalin kembali dengan para alumni atau disingkat dengan (JEMARI) yang merupakan salah satu program Kerja Humas HMAK yang bertujuan sebagai salah satu upaya untuk terus menjalin tali silaturahmi dan mempererat persaudaraan dengan alumni HMAK UPN "Veteran" Jawa Timur.


    Semoga dengan adanya silaturrahmi dengan Alumni bisa mengeratkan kekeluargaan dari Alumni HMAK UPN "Veteran" Jawa Timur. 

Sekian terima kasih✨


#KABINETINTEGRAL

#HMAKSOLID


Komentar

Postingan populer dari blog ini

PROGRAM KERJA DIVISI PENGKADERAN: PPSO

PROGRAM KERJA DIVISI HUMAS : BUKBER DAN SOSPRO